Selasa , 8 Oktober 2024

Alat Pengukur Torsi Tutup Botol Cap Torque Tester HB50

Alat pengukur torsi tutup botolAlat Pengukur Torsi Tutup Botol Cap Torque Tester HB50 adalah alat ukur cerdas, yang dirancang khusus untuk pengujian dan pengukuran torsi yang berbeda. HT series fungsi utamanya adalah digunakan untuk mengukur torsi untuk berbagai jenis alat bermotor atau obeng udara, torsi obeng, torsi kunci pas, torsi pengemudi, pengujian mengukur dan mengkalibrasi torsi, dan uji bagian fraktur. Alat pengukur torsi jenis HT ini banyak diterapkan dalam industri listrik, industri mesin, industri ringan, industri otomotif, penelitian ilmiah dan sebagainya.

Alat pengukur torsi tutup botol cap torque tester HB50 ini mengukur torsi atau kekuatan yang diperlukan untuk membuka dan menutup sebuah tutup botol. Torsi pada saat membuka dan menutup botol merupakan parameter teknis yang sangat penting pada produksi online maupun offline. hal itu dapat mempengaruhi transportasi dan konsumsi produk. Cap Torque Tester ini dirancang untuk mengukur kekuatan membuka dan mengunci atau menutup pada tutup botol, hisap dan paket tabung fleksibel. Stabilitas besar dan presisi membuatnya menjadi kebutuhan untuk proses manufaktur.

” Semakin besar nilai torsinya maka akan semakin sulit untuk membuka tutup botol tersebut dan itu akan mengurangi kenyamanan konsumen terhadap produk yang bersangkutan. ” Alat uji torsi tutup botol ini banyak digunakan pada industri makanan, minuman serta farmasi dan juga banyak digunakan pada industri lainnya.

Fitur Alat Pengukur Torsi Tutup Botol Cap Torque Tester HB Series

  • Tingkat akurasi dan resolusi tinggi
  • Fungsi Peak dan Data Hold
  • Fungsi pengambilan nilai puncak secara otomatis
  • Limit nilai toleransi ( Limit tertinggi dan terendah)
  • 3 macam unit variabel : N.m, kgf, cm, lbf.in
  • Pengaturan ulang akselerasi fungsi gravitasi
  • Memory yang besar
  • Lampu backgroung induktif
  • Output USB, software analisis sinkronisasi pencocokan

Spesifikasi Alat Pengukur Torsi Tutup Botol Cap Torque Tester HB Series

ModelHB-10HB-20HB-50HB-100HB-200
Measurement range at peakN.m

0.0005~1

0.001~20.002~50.005~100.01~20
Measurement modeTrack,Peak ,Auto Peak
Accuracy±0.5%Fs
Power(charging time)1.5VNiHM cell×6 or rechargeable battery (recharging 6 hours)
Specified chargerInput:AC110V~240V Output:DC .9V400mA
Continuous use at full charge20 hours
Battery lifeRecharging 300 times
Dimensions/Weight330*100*200mm 5Kg

Untuk informasi pembelian dan harga jual alat pengukur torsi tutup botol Cap Torque Tester HB Series silakan hubungi Kami.

Untuk informasi produk sejenis lainnya bisa dilihat pada kategori Torque Tester

Minta Penawaran Harga

Silakan isi form berikut untuk mendapatkan penawaran harga dan brosur alat terkait via email

Tentang Wahyu Adi wibowo

" Hidup hanya sekali, pergunakan sebaik baiknya untuk kebaikan, kejujuran itu mahal "